Fajar Herianto

Cara membuat widget Kode warna HTML flash Di Blogger



Cara membuat widget Kode warna HTML flash Di Blogger


Cara membuat widget Kode warna HTML flash --Widget yang wajib menurut saya adalah widget Kode HTML.
"Mengapa widget kode warna HTML?"
"Jelas blogger pengguna platform blogspot pasti memerlukan widget ini, minimal untuk mempermudah diri sendiri ketika mengedit warna tampilan blog, jadi gak perlu repot-repot ke situs lain lagi."

Diluar tersedia banyak jenis widget kode warna html ini. Ada yang berupa tabel, bahkan berupa flash. Berikut adalah widget Kode warna HTML flash. Untuk sobat yang tertarik untuk memasangnya silahkan gunakan script dibawah. Jadi belum tahu cara memasangnya berikut panduan singkat dari saya. Ada dua penempatan yang bisa sobat gunakan, pertama pada postingan saja dan kedua pada widget sidebar.

1. Pemasangan pada postingan blog.

a. Login ke blogger.com
b. Buat entri / postingan baru, pilih mode html.

widget Kode warna HTML


c. Lalu copy script dibawah :
    <center><embed pluginspage="http://www.macromedia.com/shockwave/download/index.cgi? P1_Prod_Version=ShockwaveFlash" quality="high"  src="http://www.allblogtools.com/MiSc/colors/color-codes.swf" bgcolor="white" type="application/x-shockwave-flash" width="468" height="300"></embed></center>
    Keterangan :
    Ganti size sesuai keinginan sobat.

    d. Terbit entri / postingan sobat.

    2. Pemasangan pada widget di sidebar

    a. Pada dashboard blog sobat pilih menu Rancangan --> add gadget
    widget Kode warna HTML

    b. Pilih HTML/JavaScript
    widget Kode warna HTML

    c. Copy script dibawah dan paste di kotak tadi
    <center><embed pluginspage="http://www.macromedia.com/shockwave/download/index.cgi? P1_Prod_Version=ShockwaveFlash" quality="high"  src="http://www.allblogtools.com/MiSc/colors/color-codes.swf" bgcolor="white" type="application/x-shockwave-flash" width="468" height="300"></embed></center>
    Keterangan :
    Ganti size sesuai keinginan sobat.
    d. SAVE

    Akhirnya selesai Cara membuat widget Kode warna HTML flash, happy blogging.

    Posting Komentar

    Fajar Herianto

    {facebook#https://www.facebook.com/fajarcintalia} {twitter#https://twitter.com/HeriantoFajar} {google-plus#https://plus.google.com/u/0/118173459679605761698/posts} {youtube#https://www.youtube.com/user/aplikasiterunik} {instagram#https://www.instagram.com/aplikasiterunik/}

    Formulir Kontak

    Nama

    Email *

    Pesan *

    Diberdayakan oleh Blogger.
    Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget